Viral

Siapa Yang Duluan, Ayam Atau Telur? Ini dia Jawabannya!

Ayam atau telur iya, dua hal yang sangat akrab bagi manusia. Tapi masih banyak orang berkelahi hanya gara-gara si Ayam dan Telur ini. pertanyaan ini sangat banyak diperdebatkan. Lalu, Ayam dengan telur, yang mana duluan ada?

Pertanyaan telur dan ayam merupakan tebak-tebakan yang tertua di dunia, dan jawabannya sendiri masih diperdebatkan oleh semua orang. Ada yang bilang ayam lebih dulu, karena sebuah telur tidak akan ada, tanpa niatan dari bapak dan ibu ayam. sebagian orang mengatakan telur yang lebih duluan, karena ayam melewati masa kecil dulu melalui sebuah telur.

Siapa Yang Duluan, Ayam Atau Telur?

Tapi apa jawaban yang sebenarnya? tidak sengaja peneliti dari universitas di Inggris berhasil menemukan masalah ini. Singkat cerita, bahwa sebuah telur ternyata memiliki sebuah protein yang cuma bisa berasal dari sebuah rahim si ayam.

Oleh karena itu dapat diambil kesimpulan bahwa yang mereka kemukakan adalah disini harus adanya ayam dulu baru kemudian secara teknis telur ayam baru bisa ada.

Jadi sekarang kita tahu bahwa yang menang adalah ayam. Tetapi tunggu dulu, ternyata masalah ini lebih kompleks yang kita duga sebelumnya, kenapa demikian ? Jika kita melihat terori evolusi.

Maka jawaban nya sesuai dengan yang dikemukakan oleh “Neil deGrasse Tyson” ini. Bahwasanya telur ayam dulu yang ada duluan kemudian baru ada seeokor ayam pertama dari telur tersebut.

Ayam dan Telur (3)

Namun gimana caranya? Simpelnya jika dilihat pada jaman dulu, tidak ada namanya ayam, tetapi yang ada nenek moyang ayam. Dan secara teknis nenek moyang ayam tidak bisa dikatakan “seekor ayam”.

Pendeknya selama jutaan tahun nenek moyang ayam ini terus berevolusi. Evolusi terjadi dari setiap kali nenek moyang ayam beranak atau bertelur, dan anaknya disini tidak bisa serupa atau sama persis kayak orang tuanya. Selalu ada sedikit perbedaan, dan itu terjadi terus menerus sampai jutaan tahun lamanya.

Ayam dan Telur

Dan akhirnya ada satu telur yang diklasifikasikan sebagai ayam, nah dari telur situlah yang akan menjadi cikal bakal seekor ayam yang pernah hidup didunia ini. Jadi menurut teori evolusi, telur ayam itu duluan dari pada seekor ayam.

Nah jadi dengan artikel ini, sukses membuat Kamu tambah bingung. Tapi begitulah yang dikatakan dengan ilmu pengetahuan. Seperti yang dikatakan oleh Eintstein berikut ini.

“The more I learn….

The more I realize

How much I don’t know……”

Jadi sekarang tugas Kamu selamat untuk mencari lagi asal usul ayam atau telur, dan jika Kamu lapar, silakan goreng si ayam dengan telur karena yang telah berhasil membuat Kamu pening 😀

Related Posts

No Content Available
Leave Comment